Month: April 2018

Yusril Ihza Mahendra

No Comments

Yusril Ihza Mahendra merupakan putra dari Idris Haji Zainal Abidin dan Nursiha Sandon. Keluarga ayahnya berasal dari Johor, Malaysia. Kakeknya merupakan bangsawan Kesultanan Johor yang bernama Haji Thaib. Sedangkan keluarga Ibunya berasal dari daerah Aie Tabik, Payakumbuh, Sumatera Barat. Kakek dari ibunya merupakan seorang sutradara teater tradisional dan ayahnya merupakan seorang penulis naskah dan novel. Ia menikah dua kali, istrinya pertama bernama Kessy Sukaesih dan memperoleh empat orang anak dan kemudian bercerah pada tahun 2005, istri keduanya bernama Rika Tolentino Kato dan memperoleh 2 orang anak.

Read More

Tuan Guru Bajang Muhammad Zainul Madji

No Comments

Profilindonesia.com – Nama Tuan Guru Bajang Muhammad Zainul Madji atau lebih dikenal dengan Tuan Guru Bajang mulai mencuat sebagai calon alternatif di tengah ramainya pembicaraan bursa capres dan cawapres tahun 2019.

Bukan tanpa alasan nama Tuan Guru Bajang masuk sebagai salah satu kandidat alternatif diantara banyak calon lainnya seperti Gatot Nurmantyo atau Agus Harimurti Yudhoyono, mengingat banyak prestasi dari Tuan Guru Bajang atau TGB Zainul Madji dalam memajukan NTB selama dua periode kepemimpinannya sebagai Gubernur NTB.

Read More

Drs. H. Muhammad Jusuf Kalla

No Comments

ProfilIndonesia.com | Drs. H. Muhammad Jusuf Kalla lahir di Watampone, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan pada tanggal 15 Mei 1942. Beliau merupakan Wakil Presiden Indonesia ke-10 dan ke-12 yang menjabat sejak tanggal 20 Oktober 2014. Jusuf Kalla adalah Wakil Presiden Indonesia Pertama yang pernah menjabat sebanyak dua kali meskipun tidak berturut-turut.

Read More

Mooryati Soedibyo Pendiri Mustika Ratu

No Comments

ProfilIndonesia.com | Mooryati Soedibyo – Kisah Sukses Pendiri Perusahaan Kosmetik Mustika Ratu
Nama Mustika Ratu sudah dikenal oleh masyarakat Indonesia sebagai salah satu perusahaan kosmetik yang terkenal dan telah lama berdiri sejak tahun 1975 di Indonesia. Pendiri dan pemilik Mustika Ratu adalah Mooryati Soedibyo. Mengenai biografi dan profilnya, Mooryati Soedibyo lahir di kota Surakarta, Jawa Tengah pada tanggal 5 januari 1928.

Read More

Sudirman Said

No Comments

ProfilIndonesia.com | Menempati posisi yang strategis di kabinet kerja sebagai mentri ESDM, Sudirman Said mendapatkan banyak perhatian dari orang yang mencari tahu profil dan biografinya secara lengkap. Sudirman Said yang lahir di Brebes, 16 April 1963 adalah tokoh antikorupsi, pekerja rehabilitasi kawasan bencana, eksekutif di industri minyak dan gas, serta direktur utama perusahaan senjata nasional.

Read More

Gatot Nurmantyo

No Comments

Profilindonesia.com – Nama Gatot Nurmantyo ramai diperbincangkan oleh masyarakat sebagai calon alternatif pada pemilu Presiden yang akan berlangsung pada tahun 2019. Elektabilitas Gatot Nurmantyo sebagai calon Wakil Presiden 2019 terus meningkat. Sebelumnya Gatot Nurmantyo dikenal sebagai mantan Panglima TNI.

Read More

Ciputra – Enterpreneur Sukses Indonesia

No Comments

ProfilIndonesia.com | Ciputra – Enterpreneur Sukses Indonesia

Ia dikenal sebagai salah satu contoh enterpreneur tersukses di Indonesia, Bos properti ini dikenal dengan nama lengkapDr. Ir. Ciputra, yang lahir di kota kecil Parigi, Sulawesi Tengah pada tanggal 24 Agustus 1931 dengan nama Tjie Tjin Hoan, ia anak ke 3 dari pasangan Tjie Sim Poe dan Lie Eng Nio yang juga berlatar belakang keluarga sederhana.

Read More

B.J Habibie

No Comments

Profilindonesia.com – B.J Habibie – Banyak orang mencari mengenai kisah, profil atau biografi singkat B.J Habibie. Beliau adalah salah satu tokoh panutan dan menjadi kebanggaan bagi banyak orang di Indonesia, selain dikenal sebagai orang paling cerdas di Indonesia, ia juga dikenal sebagai presiden ketiga Republik Indonesia.

Read More